Profil Novi Helmy Prasetya, Mayjen yang Kini Jabat Dirut Bulog
Jakarta, CNN Indonesia – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir resmi mengangkat Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Perum Bulog). … Read More